Langsung ke konten utama

IKATAN KIMIA 1

IKATAN KIMIA

       1916: Gilbert Newton Lewis memperhatikan gas inert seperti He dan Ne
       Gas-gas ini memiliki konfigurasi elektron yang stabil, memiliki 8 elektron di kulit terluarnya.
       Unsur-unsur  inert ini tidak bergabung dengan atom lainnya.
       Prediksi Lewis: atom-atom dapat berinteraksi untuk mencapai konfigurasi elektron yang stabil, yaitu dengan cara:
1.    Transfer elektron satu atom ke atom lainnya, atau
2.    Menggunakan elektron bersama-sama.
       Kulit yang terisi penuh à tidak berperan dalam ikatan kimia à konfigurasi stabil à Gol. VIII A
       Elektron yang terlibat ikatanà pada kulit terluar.
       Elektron valensi= jumlah elektron di kulit terluar, yang digunakan untuk mencapai konfigurasi stabil.
       Contoh: atom C, di kulit terluar (kulit ke-2) terdapat 4 elektronà elektron valensi=4.




       Bagaimana ikatan CH4 ?
    Elektron valensi C = 4
    Elektron valensi H = 1
     è Atom C tidak memiliki sifat elektronegatif ataupun elektropositif.
à  Ikatan CH4  bukan ikatan karena transfer elektron.
à  Ikatan CH4 bukan ikatan ionik.

  • Ikatan ionik = merupakan hasil interaksi antara unsur-unsur  yang memiliki perbedaan elektronegativitas  > 1,7.
  • Ikatan covalent = menggunakan elektron bersama-sama. ikatan antara unsur dengan beda elektronegativitas < 1,7. Contoh: H-H, Cl2, C—C, CH4, HCl
·      Ikatan kovalen Polar adalah ikatan kovalen yang pasangan elektronnya tidak terbagi merata.
Ikatan kovalen unsur-unsur dengan beda elektronegativitas tidak terlalu besar.
 HCl , H2O ,CH3OH



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Prinsip Kerja dan Komponen Sucker Rod Pump atau Pompa Angguk

Pengertian Pompa Angguk (    Sucker Rod Pump ) SRP atau Sucker Rod Pump atau dalam bahasa Indonesianya pompa angguk adalah metoda artificial lift yang tradisional. Di dunia migas, pompa ini merupakan salah satu alat yang dipakai untuk menaikkan minyak bumi dari dalam sumur ke permukaan tanah. Metode pompa ini dipakai untuk sumur-sumur yang sudah tidak mempunyai tekanan inplug pada resrvoarnya, maksudnya sumur yang sudah tidak memiliki tekanan yang cukup untuk menaikkan atau mengalirkan minyak bumi sampai ke permukaan. Prinsip Kerja Pompa Angguk Mekanisme kerja dari pompa angguk merupakan proses kerja dari keseluruhan komponen yang terdapat pada pompa tersebut. Cara kerjanya yaitu: Gerak utama (prime mover) akan menghasilkan gerak rotasi, selanjutnya gerak ini akan diubah menjadi gerak naik turun oleh system pitman crank assembly. Selanjutnya gerak ini akan melalui walking beam dan diteruskan ke horse head dan dijadikan gerak lurus naik turun untuk menggerakkan plunger yang berada di da

STRIPPER COLUMN ( KOLOM PELUCUT ) UNTUK PROSES STRIPPING

Pengertian  Stripping adalah operasi pemisahan solut dari fase cair ke fase gas, yaitu dengan mengontakkan cairan yang berisi solut dengan pelarut gas ( stripping agent) yang tidak larut ke dalam cairan. Stripper digunakan untuk memisahkan solut dari cairan sehingga diperoleh gas dengan kandungan solut lebih pekat. Sebagai contoh adalah pemisahan gas nitrogen dan hidrogen pada amoniak cair. Kolom stripper adalah suatu alat yang berbentuk kolom yang berfungsi intuk memisahkan fraksi minyak bumi yang terdiri dari dua atau lebih jenis fraksi. Proses pemisahan dilakukan dengan prinsip perbedaan titik didih antara jenis fraksi yang berada dalam satu campuran yang di sebut dengan stripping. Sebenarnya kolom stripper memiliki fungsi yang mirip dengan kolom destilasi, tetapi stripper hanya melakukan proses pemisahan fraksi tertentu sedangkan kolom destilasi melakukan proses pemisahan hampir keseluruhan dari fraksi yang tergandung dalam minyak bumi. Prinsip Kerja Pada dasarnya prinsip kerja kol

VALVE ( Katup / Kran )

Dalam suatu industri terutama yang bergerak dalam pengolahan Fluida (liquid atau gas), tentu memiliki sistem perpipaan yang berfungsi sebagai tempat mengalirnya Fluida . Setiap rangkaian pipa pastinya memiliki suatu alat yang digunakan untuk mengatur jumlah aliran agar peroses pengolahan dapat berjalan sesuai dengan yang ditentukan. Alat tersebut disebut dengan valve atau sering juga disebut katup, tentu sudah tidak asing lagi bagi kita, contoh sederhananya yaitu kran air yang hampir kita gunakan setiap hari. Namun, tidak hanya katup untuk pipa air, masih ada banyak jenis valve yang digunakan pada bidang-bidang tertentu. Dengan demikian, maka pada artikel kali ini, selain dibahas mengenai fungsi valve, akan dituliskan juga jenis-jenisnya dan cara kerjanya masing-masing. Prinsip Kerja Valve atau katup adalah sebuah perangkat yang terpasang pada sistem perpipaan, yang berfungsi untuk mengatur, mengontrol dan mengarahkan laju aliran fluida dengan cara membuka, menutup atau men